-
Nama Intel sudah tidak asing lagi di telinga kita. Intel sudah sangat dikenal sebagai pengembang dan produsen komponen prosessor untuk komputer di seluruh dunia. Tahukah Anda bahwa kini Intel pun mengembangkan berbagai perangkat lainnya yang bisa digunakan untuk kantor atau bisnis lainnya?